Tip Cara Melupakan Bekas Kekasih

Cara Melupakan Bekas Kekasih - Bekas kekasih merupakan seseorang yang sudah sepantasnya kita lupakan. Mengapa? Karena mengingat-ingatnya hanya akan mengoyak luka lama. Jika kita masih cinta dengannya, maka akan membuat hati menjadi gundah dan pikiran menjadi kacau. Untuk itu, daripada diingat terus-menerus, lebih baiknya Anda coba melupakannya. Agar lebih memudahkan, Anda bisa coba mengikuti cara...